Khaerunnisa, Nurul (2017) Penerapan Data Mining Untuk Menentukan Estimasi Produktivitas Tanaman Tebu Dengan Menggunakan Algoritma Regresi Linear Di Pabrik Gula Takalar. Undergraduate (S1) thesis, Stmik Handayani.
![]() |
Text
Skripsi (Nurul Khaerunnisa, 2013020037).pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
Abstract
Tebumerupakanbahanutamadalam pembuatangula.Tanamanini hanyadapattumbuhdidaerahberiklim tropis.Penelitianinibertujuan untuk merancang dan mengimplementasikan data mining untuk menentukanestimasiproduktivitastanamantebudenganmenggunakan algoritmalinearregresidiPabrikgulaTakalar. DesainpenelitianyangdigunakanadalahUMLyangdidesainsecara terstrukturyangterdiridarirancanganmodelusecasediagram,activity diagram,sequencediagram danclassdiagram.Softwareyangdigunakan dalam membangun sistem iniadalah Delphi7 dan MySqluntuk pengolahandatabase.AlgoritmayangdigunakanadalahRegresiLinear dengankonsepmeramalkanataumemperkirakannilaidarisuatauvariable dalam hubungannyadengnavariablelainmelaluipersamaangarisregresi. Dalam penelitian inipengumpulan data diperoleh melaluiobservasi, wawancara Hasildaripenelitian iniadalah sistem mampu menghasilkan estimasiproduktivitas tanaman tebu untuk satu periode berdasarkan perhitungandatamining.
Item Type: | Thesis (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | AlgoritmaRegresiLinear,DataMining,Tebu |
Subjects: | 000 Karya Umum > 000-009 Ilmu Umum dan Komputer > 001.42 Metode Riset |
Divisions: | Program Studi Teknik Informatika |
Depositing User: | Andi Nur Fadly |
Date Deposited: | 06 Apr 2022 02:22 |
Last Modified: | 06 Apr 2022 02:22 |
URI: | http://repo.handayani.ac.id/id/eprint/90 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |